Laborotary Bottle atau yang biasa disebut botol laboratorium, botol laboratorium terbuat dari material kaca. Alat ini digunakan untuk membantu percobaan ilmiah yaitu untuk menyimpan atau menjadi wadah cairan chemical. Di beberapa aplikasi, terutama pada botol laboratorium, gelas berwarna coklat tua biasanya digunakan untuk menghindarkan zat yang disimpan dari cahaya luar. Peralatan yang terbuat dari material lainnya juga digunakan untuk tujuan tertentu, misalnya asam hidroflorida yang disimpan dalam polietilena karena asam ini dapat melarutkan kaca.
aksesoris laboratorium